15.1.08

teman

Teman

Teman,
Andainya kita terpisah di dunia ini
Harapanku agar bisa terpelihara
Benteng keimananmu
Dari godaan dunia fana penuh pancaroba

Teman,
Resah hatiku melihat ramai yang tumbang
Dek angkara kealpaan diri
Mabuk dek menghirup madu dunia
Jadi racun perosak jiwa

Teman,
Janganlah dirimu alpa
dalam keasyikkan fatal
bangunlah dari mimpimu
bangkitlah dari lenamu
agar kau tak hanyut
Dalam gelombang khayalan

Teman,
Ukhwah ini terjalin
Demi Qudwah hasanah
Agar kau tidak lemah dan kalah
Dalam meniti pentas kehidupan

Teman,
Ukhwah yang kita bina
Bukan untuk seketika cuma
Nun jauh disana dunia kekal abadi
Menanti kita untuk kembali

Teman,
Sekiranya kita dipertemukan semula
Satu ketika nanti
Ku harap kita seiring bersama
Dalam mencari kasih Illahi

Tidak ada komentar: